paskah7-6-sore

JUMAT VII SORE Madah Datanglah Roh mahasuci Kunjungilah hati kami Penuhilah dengan rahmat Agar suci dan selamat. Engkaulah penghibur kami Rahmat Allah mahatinggi Engkaulah pancaran cinta Yang menguatkan segala. Engkau tangan kanan Bapa Yang membagikan kurnia Engkau sudah dinjanjikan Oleh Yesus Kristus Tuhan. Tolonglah kami, Roh suci Dengan pengaruh ilahi Agar mengikuti Putra Slalu mengasihi […]

paskah7-6-pagi

JUMAT VII PAGI Pembukaan: Ant. Marilah kita menyembah Kristus Tuhan, yang menjanjikan Roh kudus, alleluya. MAZMUR 94 (95) Marilah kita bernyanyi bagi Tuhan, bersorak-sorai bagi penyelamat kita. Menghadap wajahNya dengan lagu syukur, menghormatiNya dengan pujian. Tuhanlah Allah yang agung, merajai segala dewa. Dasar bumi terletak di tanganNya, puncak gunungpun milikNya. MilikNyalah laut, Dia membuatnya, daratanpun […]

paskah7-5-siang

KAMIS VII SIANG Madah Kita bersama memuji Tuhan Allah maha suci Yang mengurniakan rahmat Kepada seluruh umat. Kita menyatakan hormat Pada Tuhan penyelamat Sambil sujud mohon berkat Agar tabah lagi kuat. Terpujilah Allah Bapa Bersama Putra tercinta Yang memperoleh Roh suci Pembaharu muka bumi. Amin. Ant.1: Topanglah aku, ya Tuhan, sesuai dengan janjiMu, supaya aku […]

paskah7-3-pagi

SELASA VII PAGI Pembukaan: Ant. Marilah kita menyembah Kristus Tuhan, yang menjanjikan Roh kudus, alleluya. MAZMUR 94 (95) Marilah kita bernyanyi bagi Tuhan, bersorak-sorai bagi penyelamat kita. Menghadap wajahNya dengan lagu syukur, menghormatiNya dengan pujian. Tuhanlah Allah yang agung, merajai segala dewa. Dasar bumi terletak di tanganNya, puncak gunungpun milikNya. MilikNyalah laut, Dia membuatnya, daratanpun […]

paskah7-2-siang

SENIN VII SIANG Madah Engkau Tuhan raja mulya Yang mengatur segalanya Fajar pagi Kauterbitkan Panas siang Kaukobarkan. Padamkan api sengketa Yang memisahkan sesama Teguhkan s’mangat berpadu Yang menyatukan sekutu. Kabulkanlah doa kami Ya Allah Bapa surgawi Bersama Putra dan RohMu Sekarang serta selalu. Amin. Ant.1: Aku selalu mengindahkan perintahMu, ya Tuhan, sebab dengan sabdaMu Engkau […]

paskah7-7-siang

SABTU VII SIANG Madah Yesus penebus ilahi Kami mohon Kaudampingi Dalam usaha mengabdi Kepada sesama kami. Sudilah Engkau berkarya Melalui suka duka Yang harus kami alami Dalam kehidupan ini. Sampaikanlah doa ini Ya Yesus junjungan kami Kepada Bapa surgawi Dalam kuasa Roh Suci. Amin. Ant.1: Jaminlah kesejahteraan hamba-Mu, ya Tuhan, Alleluya. Mazmur 118 (119):121-128 Aku […]

paskah7-7-pagi

SABTU VII PAGI Pembukaan: Ant. Marilah kita menyembah Kristus Tuhan, yang menjanjikan Roh Kudus, Alleluya. Mazmur 94 (95) Marilah kita bernyanyi bagi Tuhan,bersorak-sorai bagi penyelamat kita.Menghadap wajah-Nya dengan lagu syukur,menghormati-Nya dengan pujian. Tuhanlah Allah Yang Agung,merajai segala dewa.Dasar bumi terletak di tangan-Nya,puncak gunungpun milik-Nya.Milik-Nyalah laut, Dia membuatnya,daratanpun buatan tangan-Nya. Mari bersujud dan menyembah,berlutut di hadapan […]

paskah7-6-siang

JUMAT VII SIANG Madah Sungguh agung cinta TuhanYang tidak takut berkurbanMautpun tak menghalangiKasih setya yang sejati. Selalu siap mengabdiDatang untuk melayaniItulah semangat TuhanYang harus kita wujudkan. Terpujilah Allah BapaBersama Putra tercintaYang memperoleh Roh SuciPembaharu muka bumi.Amin. Ant.1: Ia dihina dan disalibkan orang, manusia penuh sengsara, yang tahu apa artinya menderita. Mazmur 21 (22) I Allahku, […]

paskah7-5-sore

KAMIS VII SORE Madah Datanglah Roh MahasuciKunjungilah hati kamiPenuhilah dengan rahmatAgar suci dan selamat. Engkaulah penghibur kamiRahmat Allah MahatinggiEngkaulah pancaran cintaYang menguatkan segala. Engkau tangan kanan BapaYang membagikan kurniaEngkau sudah dinjanjikanOleh Yesus Kristus Tuhan. Tolonglah kami, Roh SuciDengan pengaruh ilahiAgar mengikuti PutraSlalu mengasihi Bapa.Amin. Ant.1: Tuhan Allah telah menganugerahkan kepada-Nya takhta Daud, bapa leluhur-Nya, Alleluya. […]

paskah7-5-pagi

KAMIS VII PAGI Pembukaan: Ant. Marilah kita menyembah Kristus Tuhan, yang menjanjikan Roh Kudus, Alleluya. Mazmur 94 (95) Marilah kita bernyanyi bagi Tuhan,bersorak-sorai bagi penyelamat kita.Menghadap wajah-Nya dengan lagu syukur,menghormati-Nya dengan pujian. Tuhanlah Allah Yang Agung,merajai segala dewa.Dasar bumi terletak di tangan-Nya,puncak gunungpun milik-Nya.Milik-Nyalah laut, Dia membuatnya,daratanpun buatan tangan-Nya. Mari bersujud dan menyembah,berlutut di hadapan Tuhan, […]